Di balik senyum mereka...

Ada asa untuk hari depan yang lebih cerah,
Ada hati yang tergerak untuk tidak tinggal diam,
Ada daya yang bekerja untuk memampukan,
Ada dedikasi untuk melewati segala aral yang melintang,
Ada kita bahu-membahu mewujudkan impian jadi nyata..

Semua tidak lepas dari Anda yang mengulurkan tangan..

Senyum mereka, buah manis karya kita bersama..

-Yayasan Indonesia Smile-

Comments

Popular posts from this blog

Kenaikan Isa Almasih

Syarat Operasi Celah Bibir dan Lelangit